Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)

How to Fix Steam .url Icon Desktop Missing (Blank/Glitch)

Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)
Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)

Pernahkah kalian mengalami hal yang menyebalkan seperti ini? 

Ketika kamu ingin bermain game di Steam, kamu mengklik icon game yang ada di dekstop kalian, namun game tersebut tidak berjalan. Bahkan, icon tersebut seperti rusak dan tidak menampilkan icon game yang semestinya.

Hal ini kemungkinan terjadi dikarenakan ada bug pada sistem operasi Windows yang tiba-tiba tidak dapat membaca shortcut yang berbentuk .url

Berikut adalah solusi untuk mengatasi hal tersebut. Ini didapatkan dari user Reddit pada r/Steam.

  • Ketikkan "Default app" pada pencarian. Atau kamu juga bisa melalui Settings -> Apps -> Default Apps.

    Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)

  • Pilih "Choose default apps by file type" pada bagian bawah.

    Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)

  • Cari hingga menemukan format .url kemudian ganti ke Internet Browser.

    Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)

Maka icon Steam kamu seharusnya akan kembali seperti semula!

Jika belum berubah silahkan restart PC kamu.

Sekian tutorial Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch). Jika ada pertanyaan silahkan tanyakan di kolom komentar. Terima kasih!

Tested on Windows 10

Belum ada tanggapan untuk "Cara Mengatasi Icon .url Steam di Desktop Hilang (Blank/Glitch)"

Posting Komentar

Komentar dengan link aktif akan dimatikan.

Bertanya dan berkomentarlah secara baik dan sopan.